Mendengar kata murah pasti kita sebagai manusia penasaran tak terkecuali saya. Bagi sobat yang ingin membeli handphone dengan harga terjangkau tapi memiliki spesifikasi tinggi saya akan memberikan beberapa produk rekomendasi yang patut di pertimbangkan.


1. GENPRO Z

HARGA Rp. 1.799.000

Ponsel ini memiliki dual kamera dengan resolusi 13MP di depan ataupun d belakangnya. Dengan dual kameranya Genpro Z bisa menghasilkan efek Bokeh yang lebih bagus, focus lebih cepat, bisa menambahkan efek kreatif dan bisa menghasilkan gambar lebih detail dengan ketajaman yang lebih bagus.

Genpro Z menggunakan Procecor Octacore dengan clockspeed 1.5 Ghz , RAM 4GB dan ROM 32GB. Untuk ukuran layarnya berukuran 5.5" dengan resolusi Full HD.

2. SHARP R1

HARGA Rp. 1.799.000

Untuk ponsel ini berukuran 5.2" beresolusi HD dan menggunakan layar IPS, sementara untuk Procecorenya menggunakan type Mediatek MT6737 yang d tambah dengan RAM 3GB dan ROM 32GB.

Sementara untuk kameranya beresolusi 13MP ( front ) dan 8MP ( Rear ). Di tambah battre berkapasitas 4000 mAh dengan android 7.0 ( Nougat ).

3. MITO SPRINT

2GB /16GB Rp. 1.099.000
1GB/8GB    Rp.  799.000

Selain murah ponsel inj memiliki spesifikasi yang tidak bisa d remehkan. Pasalnya dengan RAM 2GB dan ROM 16GB ponsel ini memiliki Resolusi HD, sementara untuk type yang kecil memiliki resolusi FWVGA dan menggunakan procecor Quad Core dengan clockspeed 1.3 gHZ. Ponsel ini memiliki battre berkapasitas 2600 mAh.



4. XIOMI REDMI NOTE 5A

2GB/16GB Rp. 1.700.000
3GB/32GB Rp. 2.200.000

Dengan memiliki Ram sebesar itu di tambah dengan Procecor Octacore Qualcom snapdragon 435 membuat ponsel ini menjadi primadona bagi kalangan anak muda. Ponsel ini memiliki rentang layar 5.5" dengan Kamera belakang 13MP dan kamera Selfie 16MP. Untuk kapasitas battre dari ponsel ini sebesar 3080 mAh.